SELAMAT DATANG

Senin, 21 Oktober 2013

Masalah Reseter Not Respon pada Reseter IP 2770 saat klik Tombol Main

sempat pusing juga ketika akan mereset printer canon ip2770, setelah masuk ke servis mode dan menjalankan resetternya, ketika mengklik tombol main reseter seperti not respon, tidak ada reaksi, seharusnya akan mengeprint satu halaman D=000.

dulu pernah mengalami masalah serupa, tetapi bisa diatasi dengan menggunakan komputer atau laptop yang lain. jika sudah mengganti laptop atau komputer tetap tidak bisa, coba gunakan reseter terbaru.



download reseter canon servis tool 3200

Error Open GL Pada Game Angry Bird

 

kemarin ada teman yang baru saja menginstal game Angry Bird pada komputernya, begitu dijalankankan gamenya muncul Error Open GL 2.0, masalahnya terdapat pada driver vga komputernya yang masih menggunakan driver bawaan dari windows.

OpenGL (Open Graphics Library) adalah spesifikasi standar yang mendefinisikan sebuah lintas-bahasa, lintas platform API untuk mengembangkan aplikasi yang menghasilkan grafis komputer 2D maupun3D. Antarmuka terdiri dari lebih dari 250 panggilan fungsi yang berbeda yang dapat digunakan untuk menggambar tiga dimensi yang adegan-adegan kompleks dari bentuk-bentuk primitif sederhana. OpenGL dikembangkan oleh Silicon Graphics Inc (SGI) pada tahun 1992 [2] dan secara luas digunakan dalam CAD, realitas maya, visualisasi ilmiah, visualisasi informasi, dan simulasi penerbangan. Hal ini juga digunakan dalam video game, di mana bersaing dengan Direct3D on Microsoft Windows platform (lihat vs OpenGL Direct3D). OpenGL dikelola oleh sebuah teknologi konsorsium nirlaba yaitu Khronos Group.

solusi untuk mengatasi masalah Error Open GL 2.0 adalah dengan melakukan update driver vga yang ada pada komputer atau laptop ke driver yang terbaru.


terima kasih