SELAMAT DATANG

Senin, 09 Desember 2013

Cara Mencari Driver Printer Canon Di Internet

Ketika kita membeli printer baru, dalam dus sudah disertakan cd driver dari printer tersebut, tetapi terkadang cd driver tersebut hilang atau terkadang rusak sehingga sulit ketika akan menginstal printer di komputer atau laptop baru, terlebih jika tidak punya backup dari cd tersebut. terpaksa harus minta ke teman yang punya printer yang sama atau mendownloadnya dari internet.

Tetapi terkadang ketika mendownload dari internet, sering bingung ketika masuk ke alamat tertentu. sebenarnya driver tersebut bisa di download langsung dari canon.

Berikut langkah-langkahnya
Buka Browser dan masuk ke http://support-asia.canon-asia.com/?personal
Setelah terbuka Pilih Button Select Your Product Category


Pilih Perangkat yang akan dicari driver atau softwarenya


Selanjutnya pada pilihan product series Pilih panah ke bawah dan pilih Seri dari printer yang akan di download drivernya



Pada Pilihan model pilih model dari printer yang akan dicari


Pada pilihan Document Type pilih Driver and software jika mencari driver dan software, selanjutnya pilih find, sehingga muncul tampilan baru.



Pada tampilan Pixma MP145, sebelah kiri ada pilihan select OS, sehingga mempermudah dalam mencari driver yang sesuai dengan OS yang dipakai.



Pada Download akan muncul list dari driver dan software yang sesuai untuk canon mp145, selanjutnya cari driver atau software yang akan dicari.pilih driver atau software yang akan didownload. Sehingga muncul tampilan download, Klik Button Download Now untuk memulai Download.







selamat mencoba


Kamis, 21 November 2013

Cara Menginstall Windows 7

Untuk menginstall windows 7, sebelumnya pastikan bahwa telah membunyai DVD dari windows tersebut. untuk boot bisa dilakukan melalui dvd atau flash disk.

Berikut langkah-langkahnya :
Hidupkan komputer atau laptop, tekan DEL atau F2 pada keyboard sampai muncul BIOS. ( untuk komputer pc kebanyakan menggunakan DEL dan Laptop menggunakan F2)



Setelah masuk pada BIOS, pilih Boot dengan menggunakan panah kiri, kanan pada keyboard
Pada Boot priority order atau First Boot rubah menjadi cd/dvd jika menginstal menggunakan cd/dvd dan rubah ke removable disk atau flash disk jika boot dari flash. (untuk boot dari flash tidak semua komputer atau laptop suppport boot dari flash, untuk komputer dan laptop generasi terbaru rata-rata sudah support boot dari flash disk).




Tekan F10 pada keyboard untuk menyimpan settingan dan pilih yes


Komputer akan Restrat, ketika muncul press any key to boot from cd or dvd tekan enter pada keyboard


Windows akan loading file, tunggu sampai muncul tampilan install windows, pilih next
Selanjutnya pilih instal now


 

Pada pilihan Please read the license terms, beri centang pada I accept the license terms, dan klik next


Pada pilihan which type installation do you wont, pilih upgrade


pada pilihan where do you want to install windows, pilih partisi yang akan di install sistem operasi, selanjutnya pilih drive option, sehingga muncul menu-menu, pilih format atau delete untuk memformat partisi yang akan diinstall sistem operasi atau pilih delete untuk menghapus partisi dan pilih new untuk membuat partisi baru. selanjutnya pilih next.









Selanjutnya windows akan melakukan proses installasi






Setelah selesai Isikan nama pada Setup windows


Pada pengisian password bisa di isikan bisa di kosongkan
Pada type your windows produk key bisa diisikan serial bisa juga dikosongkan saja
Selanjutnya pilih Ask me later, untuk pengaturan jam dan tanggal silakan diisi sesuai tempat dan klik next.



 

Windows Prepare your desktop, tunggu sampai masuk tampilan utama windows dan prose installasi selesai, tinggal melengkapi driver dan software apa saja yang ingin di instal.














Mengatasi Serial Number IDM 6.18 Terfake

Beberapa hari yang lalu sempat install IDM Versi baru, mengikuti perkembangan tetapi masalah muncul ketika menginstal IDM versi 6.18 build 7, tidak seperti IDM versi sebelumnya yang setelah dipatch beres, yang ini sudah dipatch dengan sukses, muncul peringatan bahwa serial number yang digunakan palsu, sempat bingung juga sering muncul terus peringatan ini. Ketika dicek diIDMnya pada button registration, registration ud mati, cek di help, about idm sudah sudah muncul nama pada this product is licensed to....
setelah mencari kesana kemari akhirnya dapat juga patch yang baru. langsung download dan coba patch ternyata manjur tidak muncul lagi peringatan-peringatan lagi.


Untuk Pengguna windows XP dan 7
download patch tersebut, keluarkan terlebih dahulu IDM yang ada pada sistem tray, dan extrack patch tersebut ke C:\Program Files\Internet Download Manager. kalau ada pilihan replace. pilih replace atau yes


Download Patch
Download Crack

Senin, 21 Oktober 2013

Masalah Reseter Not Respon pada Reseter IP 2770 saat klik Tombol Main

sempat pusing juga ketika akan mereset printer canon ip2770, setelah masuk ke servis mode dan menjalankan resetternya, ketika mengklik tombol main reseter seperti not respon, tidak ada reaksi, seharusnya akan mengeprint satu halaman D=000.

dulu pernah mengalami masalah serupa, tetapi bisa diatasi dengan menggunakan komputer atau laptop yang lain. jika sudah mengganti laptop atau komputer tetap tidak bisa, coba gunakan reseter terbaru.



download reseter canon servis tool 3200

Error Open GL Pada Game Angry Bird

 

kemarin ada teman yang baru saja menginstal game Angry Bird pada komputernya, begitu dijalankankan gamenya muncul Error Open GL 2.0, masalahnya terdapat pada driver vga komputernya yang masih menggunakan driver bawaan dari windows.

OpenGL (Open Graphics Library) adalah spesifikasi standar yang mendefinisikan sebuah lintas-bahasa, lintas platform API untuk mengembangkan aplikasi yang menghasilkan grafis komputer 2D maupun3D. Antarmuka terdiri dari lebih dari 250 panggilan fungsi yang berbeda yang dapat digunakan untuk menggambar tiga dimensi yang adegan-adegan kompleks dari bentuk-bentuk primitif sederhana. OpenGL dikembangkan oleh Silicon Graphics Inc (SGI) pada tahun 1992 [2] dan secara luas digunakan dalam CAD, realitas maya, visualisasi ilmiah, visualisasi informasi, dan simulasi penerbangan. Hal ini juga digunakan dalam video game, di mana bersaing dengan Direct3D on Microsoft Windows platform (lihat vs OpenGL Direct3D). OpenGL dikelola oleh sebuah teknologi konsorsium nirlaba yaitu Khronos Group.

solusi untuk mengatasi masalah Error Open GL 2.0 adalah dengan melakukan update driver vga yang ada pada komputer atau laptop ke driver yang terbaru.


terima kasih


Selasa, 02 Juli 2013

Cara Mendownload File Dari Ziddu

Ziddu merupakan salah satu media penyimpanan Online, kita dapat menyimpan dokumen pada ziddu baik berubah lagu, video, gambar dan foto atau file yang lain.
Tetapi belakangan ini ketika mendownload file dari Ziddu file tersebut berubah menjadi EXE. hal itu di sebabkan oleh pada agre to the terms and conditions of ziddu, kita tidak menghilangkan centang pada download with ziddu accelelator and get recommended offters

Hilangkan centang tersebut dan kita dapat mendownload file dari ziddu secara normal






Cara Merecover File CHK

File CHK adalah file yang diselamatkan oleh oleh windows karena terjadinya bad sector atau kerusakan pada media penyimpanan (hardisk/FD), apabila file yang berubah extensinya menjadi CHK  itu aslinya adalah dokumen word maka masih bisa bisa dibuka dan dibaca dengan notepad. File CHK biasanya terdapat pada folder FOUND.000 pada setiap media penyimpanan.

File CHK tersebut dapat di kembalikan lagi menjadi file asli dengan menggunakan aplikasi UNCHK. Apabila mempunyai file yang terextensi CHK jangan dihapus dulu coba di kembalikan lagi ke file aslinya.

Download UNCHK
Jalankan UNCHK, muncul konfirmasi OK saja



Setelah muncul CHK file cari tempat file CHK tersebut berada dan klik ok.





Download UNCHK

Nb : Aplikasi belum saya coba sampai selesai, karena saya tidak mempunyai file dengan extensi CHK